Cara Memasarkan Tanah Dijual Agar Cepat Laku

Artikel terkait : Cara Memasarkan Tanah Dijual Agar Cepat Laku

Cara Memasarkan Tanah Dijual Agar Cepat Laku

Ketika kebutuhan sedang mendesak, sedangkan tidak ada uang untuk memenuhinya. Yang ada hanyalah sebidang tanah dijual dan pastinya memerlukan waktu lama untuk itu. Mulai dari mempromosikannya supaya banyak yang tahu, hingga proses jual belinya dan penggantian nama akta tanah. Promosi untuk mendapatkan pembeli yang tepat aja sangat susah. Namun, di era globalisasi ini, teknologi semakin maju dan semuanya serba mudah.

Kalau hanya untuk mempromosikan sebidang tanah, Anda tak perlu menawarkan dari mulut ke mulut. Mendatangi satu persatu rumah orang kaya yang membutuhkan tanah atau sampai meminta makelar untuk membantu menjualkan. Belum lagi memikirkan pembayaran untuk makelar, besar kemungkinan uang hasil tanah dijual berkurang. Ketahuilah langkah mudah untuk menjual tanah yang Anda miliki.

Cukup pasang iklan saja pada situs Urbanindo yakni sebuah situs jual beli properti terpercaya dan langsung mempertemukan antara penjual dan pembeli tanah di Indonesia. Melalui Urbanindo, tanah yang sedang anda jual akan bisa dlihat oleh semua orang di seluruh wilayah Indonesia. Pasang iklan ini juga gratis tanpa dipungut biaya sama sekali. Tapi, Anda harus tetap memenuhi syarat dan ketentuan yang diterapkan olehnya.

Tak hanya gratis saja, bagi para agen properti dapat memperoleh banyak bonus, menariknya bonus ini diberikan tidak dengan diundi. Semakin banyak Anda berpromosi tanah dijual atau memasang iklan di Urbanindo maka, Anda langsung mendapatkan kartu nama sebagai agen properti dan juga banner. Tentu, Anda lebih mudah dan menjadi agen yang dipercaya oleh masyarakat. Keuntungan lainnya, adalah iklan yang Anda pasang bisa dilihat ribuan pengunjung Urbanindo.

Setiap harinya Urbanindo selalu dikunjungi jutaan orang, sehingga bisa dipastikan iklan Anda akan mendapatkan respon dari banyak. Dengan begitu, Anda akan lebih mudah menjaring pembeli yang cocok dan mau membayar sesuai harga Anda. Cara pasang iklan sangat mudah kok, cukup kunjungi situ atau download aplikasi Urbanindo dari play store agar bisa mengaplikasikannya lewat ponsel.


Di Urbanindo ada juga fitur-fitur yang memudahkan Anda dalam memasang iklan tanah dijual. Tampilannya pun enak dilihat, semunya pasti bisa memanfaatkan Urbanindo. Jadi, tunggu apalagi, penuhi kebutuhan Anda dengan menjual tanah yang tidak difungsikan melalui situs jual beli properti terbaik di Indonesia. Dapatkan keuntungan maksimal tanpa biaya tambahan dan nikmati hasil penjualan tanah tersebut. 

Artikel Belajar Membuat Blog Lainnya :

0 comments :

Posting Komentar

Terima Kasih Spammer Dan Copasser

Copyright © 2015 Belajar Membuat Blog | Design by Bamz